Prediksi Bola Tottenham vs Wolverhampton – Liga Inggris telah memasuki pekan ke 20 dimana Tottenham Hotspur berkesempatan menjamu Wolverhampton di Wembley Stadion pada akhir pekan nanti. Pertandingan dijadwalkan akan dimulai pada pukul 22:00 WIB, pada hari Sabtu (29/12/2018).
Tottenham Hotspur memiliki catatan yang gemilang dalam performanya di Liga Inggris musim ini. Hal ini tentu menjadi modal penting bagi The Spurs sebagai kandidat peraih juara Liga Inggris, Besar kemungkinan tim asuhan Mauricio Pochettino ini akan meneruskan tren positif tersebut dalam laga kontra Wolverhampton akhir pekan nanti.
Pada pertandingan terakhirnya melawan Bournemouth di pekan ke 18 Liga Inggris yang lalu (26/12/2018), seperti biasanya Tottenham mampu mendominasi permainan, mereka bahkan berpesta gol di kandang sendiri. Tak tanggung – tanggung 5 gol berhasil dilesakkan ke gawang lawan dan berakhir dengan skor 5-0 kala itu. Berkat kemenangan tersebut, Tottenham kini mampu menggeser Manchester City yang berada di posisi kedua klasemen, saat ini Tottenham berada di peringkat ke 2 klasemen setelah mengoleksi 45 poin.
Sementara dari pihak tamu, Wolverhampton akan berangkat ke Wembley dalam kondisi yang cukup percaya diri, lantaran hanya 1 kekalahan dari lima pertandingan yang telah mereka jalani. Wolves harus mengakui keunggulan sang juara klasemen Liga Inggris pada pekan ke 18 yang lalu (baca : Prediksi Wolverhampton vs Liverpool). Melihat kualitas performa tim belakangan ini, maka Wolves diyakini akan cukup merepotkan pertahanan tuan rumah di akhir pekan nanti.
Pelatih Nuno Espirito Santo bertekad mengupayakan raihan tiga poin saat pulang dari Wembely guna mengamankan posisi mereka di sepuluh besar klasemen. Seperti diketahui, saat ini Wolverhampton berada di peringkat ke 9 klasemen dengan perolehan 26 poin.
Prediksi Bola Liga Inggris Tottenham vs Wolverhampton
Selain berbekal penampilan apiknya sepanjang Liga Inggris musim ini, Tottenham juga akan mendapatkan keuntungan dengan bemain di kandang sendiri. Tajamnya permainan Hary Kane dkk tentu tidak diragukan lagi, menghadapi laga kali ini terasa tidak akan terlalu sulit bagi Tottenham. Namun Wolverhampton tetap akan mencoba menghentikan langkah Tottenham dalam laga nanti. Prediksi Bola Liga Inggris Tottenham vs Wolverhampton adalah 2-1.